Mengapa Semua Umat Beragama Perlu Hidup Berdampingan

Sebagai makhluk sosial manusia tidak bisa hidup seorang diri, Manusia memerlukan bantuan dari orang lain untuk bisa menjalankan kehidupannya. Tidak hanya tentang hubungan timbal balik peranan manusia sebagai makhluk sosial juga mencakup toleransi antar umat beragama. Di Indonesia ada beberapa agama yang diakui. Semua umat beragama perlu hidup saling berdampingan, Mengapa begitu? Alasan Semua Umat … Baca Selengkapnya

Mengapa Bersatu Dalam Keberagaman Itu Penting

Setiap negara pasti memiliki keberagaman suku, budaya, dan agama yang berbeda-beda. Keberagaman tersebut merupakan kekayaan yang harus dilestarikan sebagai kekayaan bangsa. Maka dari itu, semua orang harus sadar akan pentingnya menghargai keberagaman agar tercipta hidup tenteram. Selain itu hal tersebut juga bermanfaat untuk menghindari permusuhan antar masyarakat. Alasan Mengapa Bersatu Dalam Keberagaman Itu Penting 1. … Baca Selengkapnya

Mengapa Dalam Masyarakat yang Memiliki Keberagaman Diperlukan Harmoni

Mengapa Dalam Masyarakat yang Memiliki Keberagaman Diperlukan Harmoni

Keberagaman dalam masyarakat sebenarnya adalah suatu hal yang indah. Setiap orang memiliki latar belakang, cara pandang, agama, cara berpikir, serta berbagai aspek lain yang beragam. Namun tidak jarang keberagaman menyebabkan berbagai masalah, maka dari itu diperlukan adanya harmoni yang dapat merangkul masyarakat agar tidak mengalami masalah tersebut. Alasan Masyarakat Dengan Keberagaman Memerlukan Harmoni 1. Agar … Baca Selengkapnya

3 Alasan Mengapa Kita Harus Saling Menghargai di Tengah Keragaman Sosial Masyarakat

Mengapa Kita Harus Saling Menghargai di Tengah Keragaman Sosial Masyarakat

Indonesia mempunyai keanekaragaman sosial masyarakat yang cukup banyak dan perlu dikenali antar makhluk sosial. Dengan adanya keanekaragaman tersebut anda sebagai mahkluk sosial dituntut untuk menghargai. Sebab tanpa adanya rasa menghargai sesama mahkluk anda tidak dapat hidup. Setiap mahkluk sosial pasti membutuhkan bantuan sesama mahkluk agar dapat hidup dan bertahan. Guna mewujudkannya anda perlu untuk menghargai … Baca Selengkapnya