3 Alasan Mengapa Kita Harus Memiliki Sifat Jujur
Jujur artinya mengatakan sesuatu sesuai dengan kenyataan di lapangan atau tidak melebih-lebihkan. Ada beberapa alasan mengapa kita harus memiliki sifat jujur dalam hidup ini. Namun, paling utama hal itu merupakan salah satu ciri orang yang dapat dipercaya. Sayangnya, dewasa ini kita kerap menemukan nilai kejujuran sering kali diremehkan. Betapa mudah kita menyaksikan potret kebohongan di … Baca Selengkapnya